Jumat, 26 Oktober 2012

Laporan Quiz

FTP, SSH dan DHCP Ketentuan - IP Address 10.15.1.1 - Netmask 255.255.255.0 - Gateway 10.15.1.1 Soal: 1. Buat DHCP Server dengan ketentuan sebagai berikut :     - IP Address range : 10.(NIM).1.10 - 10.(NIM).1.20     - Netmask : 255.255.255.0     - Gateway : 10.(NIM).1.1     - DNS : 10.(NIM).1.1 2. Buat FTP Server yang dapat diakses oleh User...
Read More... Laporan Quiz

LAPORAN PRAKTIKUM ADMINISTRASI JARINGAN 4

Judul Percobaan: DHCP Server Dasar Teori: Protokol konfigurasi Hos Dinamik (PKHD) ( bahasa Inggris: Dynamic Host Configuration Protocol (DHCP) ) adalah protokol yang berbasis arsitektur client/server yang dipakai untuk memudahkan pengalokasian alamat IP dalam satu jaringan. Sebuah jaringan lokal yang tidak menggunakan DHCP harus memberikan alamat IP kepada semua komputer secara manual. Jika DHCP dipasang di jaringan lokal, maka semua komputer yang...
Read More... LAPORAN PRAKTIKUM ADMINISTRASI JARINGAN 4

LAPORAN PRAKTIKUM ADMINISTRASI JARINGAN 3

Judul Percobaan: SSH dan SFTP Dasar Teori: Secure Shell (ssh) adalah suatu protokol yang memfasilitasi sistem komunikasi yang aman diantara dua sistem yang menggunakan arsitektur client/server, serta memungkinkan seorang user untuk login ke server secara remote. Berbeda dengan telnet dan ftp yang menggunakan plain text, SSH meng-enkripsi data selama proses komunikasi sehingga menyulitkan...
Read More... LAPORAN PRAKTIKUM ADMINISTRASI JARINGAN 3

LAPORAN PRAKTIKUM ADMINISTRASI JARINGAN 2

Judul Percobaan: Telnet Server dan File Transfer Protocol Dasar Teori: Dengan menggunakan protokol transport TCP untuk mengirimkan file. TCP dipakai sebagai protokol transport karena protokol ini memberikan garansi pengiriman dengan FTP yang dapat memungkinkan user mengakses file dan direktory secara interaktif, diantaranya : · Melihat daftar file pada direktory remote dan lokal.·...
Read More... LAPORAN PRAKTIKUM ADMINISTRASI JARINGAN 2